Cara Cepat Meningkatkan Traffik Bagian 1

Senin, 03 Mei 2010 , Posted by GAPTEK at 08.49



Pentingnya pengunjung sebuah website menuntut pemilik sebuah situs untuk dapat menghadirkan sebanyak mungkin pengunjung setiap harinya. Nilai penting dari pengunjung mengindikasikan kualitas isi situs tersebut. Nilai guna atau kualitas isi sebuah situs menjadikan nilai unggul untuk mendapatkan prioritas dari Google. Selain itu, kepuasan pemilik situs karena seluruh isi konten situs dapat dinikmati oleh ribuan pengunjung setiap harinya.


Sebagai pemula, kita sering merasa minder dengan kualitas traffic situs kita. Di sisi lain, kita sering berpikiran bahwa untuk mendapatkan traffic tinggi membutuhkan modal cukup besar. Selain itu, kita sering merasa bahwa cara termudah adalah saling berkunjung dan meninggalkan pesan agar kita diberlakukan sama dengan perlakuan kita terhadap pemilik situs lainnya. Cukup melelahkan bukan???

Kini sudah waktunya bagi kita para pemula untuk bisa menghadirkan ratusan bahkan ribuan pengunjung setiap harinya tanpa harus mengeluarkan biaya sedikitpun. Bagaimana caranya???

Langkah 1

Anda hanya perlu mempersiapkan beberapa data ringan dan mudah untuk di miliki. Yang terpenting, kita membutuhkan sebuah email sebagai alat penyelesaian pada langkah pertama ini.

Langkah 2

Memilih jaringan penyedia free traffic. Bersedia mendaftarkan diri dan bekerja beberapa saat setiap harinya. Ini sangat tergantung dengan harapan Anda untuk mendatangkan pengunjung. Semakin banyak kredit yang Anda kumpulkan, semakin besar peluang anda untuk menukarkannya dengan pengunjung. Selain itu, Anda akan mendapatkan penghasilan Dolloar tambahan dan link situs Anda akan terpasang di situs besar.

Langkah 3

Silahkan Anda daftarkan situs Anda di sini. Caranya cukup mudah, hanya membutuhkan beberapa menit saja dan proses pendaftaran akan Anda selesaikan.

Langkah 4

Memulai untuk mengumpulkan kredit. Pada bagian 1 ini Anda akan saya ajak untuk mengumpulkan sebanyak mungkin kredit yang dapat anda gunakan untuk mendatangkan ribuan pengunjung setiap harinya.


Anda perhatikan gambar di samping ini. Itu adalah akun keanggotaan setelah login ke dalam Startxchange.
^
_
^
_
Pada "Account" Anda dapat melihat prestasi keanggotaan dan jumlah kredit yang Anda kumpulkan.

Pada "Star Sufing" Anda dapat memulai untuk mengumpulkan sebanyak mungkin kredit. Durasi waktunya hanya 10 hitungan waktu mundur.


Pada "Websites" Anda dapat memasukkan situs Anda agar mendapatkan pengunjung tak terbatas.


Pada "Banner" Anda dapat memasang banner yang Anda ingink
an agar di klik orang orang lain.

Pada "TextAds" Anda dapat memasang text berupa link agar di klik oleh orang.


Langkah 5

Bagaimana cara kita untuk mengumpulkan kredit?? itu cukup mudah sekali. Anda pilih " Start Surfing" dan Anda akan dibawa ke laman surfing untuk mengumpulkan kredit.

Anda akan masuk pada laman seperti pada gambar di atas setelah waktu mundur hingga 10 selesai. Pilih salah satu gambar diantara dua gambar yang sama dan anda akan mendapatkan kredit untuk Anda kumpulkan.

Langkah 6

Setelah Anda dapat mengumpulkan banyak kredit, langkah selanjutnya adalah memutuskan situs yang Anda mimpikan untuk dikunjungi ribuan pengunjung. Untuk situs, Anda bisa memasukkan link halaman postingan Anda atau hanya memasukkan situs primer Anda dengan memilih "Website"

Perhatikan gambar di atas. Pada gambar pertama adalah daftar situs yang telah di aktualkan melalui pengunjung. Ingat!!! Anda bisa memilih link halaman situs Anda yang berisi sebuah postingan yang Anda anggap penting.

Pada gambar kedua, Anda diminta untuk mengisi situs yang akan Anda pilih untuk dikunjungi ribuan pengunjung sesuai dengan jumlah kredit Anda.

Langkah 7

Setelah Anda memasukkan alamat situs Anda pada langkah ke-6, pilihlah "Assign" untuk menukarkan kredit Anda dengan pengunjung. Satu kredit untuk satu pengunjung.



StumpleUpon DiggIt! Del.icio.us Blinklist YahooTechnorati Simpy Spurl Reddit Google Twitter FaceBook

Buzz Facebook Digg twitter

Currently have 0 komentar:

Leave a Reply

Posting Komentar